Resep
Varian Penjualan :
Griseofulvin 500 mg 10 Tablet
Rp. 10.400
    Stock : 10
Deskripsi Produk (Product Description)

GRISEOFULVIN 500 MG TABLET adalah obat anti fungi yang efektif terhadap berbagai jenis dermatofit seperti Trichophyton, Epidermophyton, dan Microsporum. Griseofulvin bersifat fungisidal terhdapa sel muda yang sedang berkembang. Obat ini digunakan untuk terapi infeksi pada kulit, kulit kepala, rambut, dan kuku yang gagal atau tidak dapat diobatidengan terapi topikal. Dalam penggunaan obat ini HARUS SESUAI DENGAN PETUNJUK DOKTER.

Satuan Produk (UoM)

Dus

Indikasi Umum (General Indicate)

INFORMASI OBAT INI HANYA UNTUK KALANGAN MEDIS. Infeksi jamur pada kulit, kulit kepala dan kuku apabila pengobatan secara topikal gagal

Fungsi Pencegahan (Precaution)

{Mengobati infeksi jamur}

Dosis (Dosage)

{PENGGUNAAN OBAT INI HARUS SESUAI DENGAN PETUNJUK DOKTER. Dewasa: dosis tunggal 500 mg per hari, anak: 10 mg/kgBB dalam dosis tunggal atau terbagi.}

Komposisi Produk (Composition)

Griseofulvin 500 mg

Penggunaan Produk (How to use)

Ikuti anjuran dokter dan baca informasi yang tertera pada kemasan obat sebelum mulai mengonsumsi griseofulvin. Agar bisa diserap tubuh lebih baik, sebaiknya konsumsi griseofulvin bersama makanan yang mengandung lemak.

Lama pengobatan tergantung infeksi yang diderita pasien, bisa dalam hitungan minggu atau bisa juga lebih dari setahun. Usahakan untuk mengonsumsi griseofulvin pada jam yang sama setiap hari agar lebih efektif.

Bila lupa mengonsumsi griseofulvin, segera konsumsi begitu teringat jika jeda dengan jadwal konsumsi berikutnya belum terlalu dekat. Jika sudah dekat, abaikan dan jangan menggandakan dosis.

Lanjutkan konsumsi obat meski kondisi membaik dalam beberapa hari. Berhenti mengonsumsi obat terlalu cepat berisiko membuat jamur tumbuh kembali.

Beri tahu dokter jika kondisi tidak membaik setelah mengonsumsi griseofulvin selama jangka waktu yang ditetapkan.

Simpan griseofulvin di wadah tertutup agar terindar dari paparan sinar matahari secara langsung. Jauhkan dari jangkauan anak-anak.

Aturan Konsumsi (Consume Rules)

Sesudah makan atau bersama dengan susu

Kontra Indikasi (Contraindications)

Porfiria, kerusakan selhati, lupus eritematosus, hamil.

Efek Samping (Side Effects)

Ruam kulit, urtikaria, edema, angioneurotik, nekrosis epidermal, mulut kering , mual, muntah, sakit kepala, rasa lelah, pusing, diare.

Catatan / Perhatian (Notes)

HARUS DENGAN RESEP DOKTER. Penggunaan jangka panjang, reaksi sensitivitas silang dengan penisilin, reaksi fotosensitivitas. Kategori kehamilan: X

Kemasan (Packaging)

Dus, 10 Strip @ 10 Tablet

Terjual 0 Rating 5 Ulasan 0
Penjual :

Apotek Farma Medis

Berat Produk :

200 gram

Panjang Produk :

10 mm

Lebar Produk :

10 mm

Tinggi Produk :

10 mm

Manufaktur :

DARYA-VARIA LABORATORIA TBK

No. Registrasi Produk :

GKL1604526310A1

Kategori :
Vitamin
Obat Kulit
Antibiotik
Keyword / Tag :
infeksi jamur sistemik , jamur kulit
Farma Medis
Download Farma Medis App
FARMA MEDIS
Alamat:
Teras Mahakam (sebelah hotel Gran Mahakam)
Jl. Mahakam No.8, RT.1/RW.7, Kramat Pela,
Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan,
Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12130
Kerjasama:
Daftar sebagau Merchan
Email :
bussiness.support@okeklinik.com
LAYANAN PELANGGAN
Email : help@okeklinik.com
KEAMANAN