AMBROXOL SIRUP 30 MG/5 ML adalah agen mukolitik yang bekerja dengan cara meningkatkan sekresi saluran pernapasan dengan meningkatkan produksi surfaktan paru dan merangsang aktivitas silia dan menghasilkan peningkatan pembersihan mukosiliar serta peningkatan sekresi cairan yang memfasilitasi pengeluaran dan meredakan batuk. Obat ini digunakan sebagai sekretolitik pada gangguan saluran nafas akut dan kronis khususnya pada eksaserbasi bronkitis kronis dan bronkitis asmatik dan asma bronkial.
1 Januari 1970
Botol
Sebagai sekretolitik pada gangguan saluran nafas akut dan kronis khususnya pada eksaserbasi bronkitis kronis dan bronkitis asmatik dan asma bronkial.
{Digunakan sebagai pengencer dahak pada kasus gangguan pernapasan atas.}
{Dewasa & anak > 12 tahun : 2 x sehari 1 sendok takar (5 ml). Anak 6-11 tahun : 2-3 x sehari 1/2 sendok takar (2.5 ml). Anak 2-5 tahun : 3 x sehari 1/4 sendok takar (1.25 ml). Anak <2 tahun : 2 x sehari 1/4 sendok takar (1.25 ml).}
Tiap 5 mL sirup mengandung: Ambroxol 30 mg
Diminum sesuai dosis yang dibutuhkan atau anjuran dari dokter.
Setelah makan
Hipersensitivitas
Pemakaian obat umumnya memiliki efek samping tertentu dan sesuai dengan masing-masing individu. Jika terjadi efek samping yang berlebih dan berbahaya, harap konsultasikan kepada tenaga medis. Efek samping yang mungkin terjadi dalam penggunaan obat adalah: Mual, muntah, diare, dispepsia, mulut atau tenggorokan kering, sakit perut, mulas, hipoestesia oral atau faring, dysgeusia. Berpotensi Fatal: Jarang, reaksi anafilaksis (misalnya syok anafilaksis, angioedema, ruam, urtikaria, pruritus).
Perhatian untuk pasien yang mempunyai gangguan hati, ginjal, tukak lambung, kondisi bronkial, ibu hamil dan menyusui.
Dus, botol @ 60 ml
Terjual 0 | Rating 5 | Ulasan 0 |
Apotek Farma Medis
500 gram
10 mm
10 mm
10 mm
Errita Pharma
GKL1606508037A1