Resep
Varian Penjualan :
Captopril Dexa 12,5 mg 10 Tablet
Rp. 11.100
    Stock : 10
Deskripsi Produk (Product Description)

"CAPTOPRIL 12.5 MG TABLET adalah obat antihipertensi yang termasuk golongan ACE inhibitor. Obat ini bekerja dengan menghambat perubahan angiotensin 1 menjadi angiotensin 2 sehingga terjadi vasodilatasi dan penurunan sekresi aldosteron. Vasodilatasi secara langsung akan menurunkan tekanan darah sedangkan berkurangnya aldosteron akan emnyebabkan ekskresi air dan natrium dan retensi kalium. Dalam menggunakan obat ini harus sesuai dengan resep dokter.
"

Masa Berlaku (Expired Date)

1 Januari 1970

Indikasi Umum (General Indicate)

Hipertensi, Gagal jantung pasien dengan tekanan darah normal

Fungsi Pencegahan (Precaution)

{Membantu menurunkan tekanan darah tinggi atau hipertensi sedang dan berat.}

Dosis (Dosage)

{Hipertensi: Dosis awal 12.5 mg 2x sehari, dosis pertama sebaiknya diminum sebelum tidur. Dosis maksimal 50 mg 3x sehari.Gagal jantung: Dosis awal 6.25-12.5 mg 2 - 3x sehari. Dosis maksimal: 50 mg 3x sehari.Serangan jantung: Dosis awal dimulai 3-16 hari setelah serangan jantung dengan dosis 6.25 mg/hari, diikuti dengan 12.5 mg 3x sehari selama 2 hari, kemudian 25 mg 3x sehari. Nefropati diabetik (komplikasi pada ginjal akibat diabetes): Dosis awal 75-100 mg/hari dalam dosis terbagi (untuk diabetes mellitus tipe 1).}

Aturan Konsumsi (Consume Rules)

Diminum saat perut kosong, 1 jam sebelum makan atau 2 jam setelah makan.

Efek Samping (Side Effects)

Umumnya kaptopril dapat ditoleransi dengan baik. Efek samping yang dapat timbul adalah nyeri dada, urin keruh, jantung berdebar debar, detak jantung tidak teratur, proteinurea pada penderita penyakit ginjal, hipotensi, ruam, dan pruritis.

Catatan / Perhatian (Notes)

Penggunaan obat pengontrol tekanan darah pada umumnya digunakan seumur hidup, maka tetap gunakan captopril walaupun gejala tampak membaik. Jika muncul gejala muntah, diare atau berkeringat lebih dari biasanya, segera hubungi dokter. Saat menggunakan obat ini biasanya orang akan mudah dehidrasi dan menimbulkan efek tekanan darah terlalu rendah, gangguan elektrolit, atau gagal ginjal, maka diharuskan minum air yang cukup. Hentikan penggunaan captopril beberapa waktu pada saat akan melakukan operasi. Tidak boleh digunakan untuk ibu hamil dan menyusui.

Kemasan (Packaging)

DUS, 10 STRIP @ 10 TABLET

Terjual 0 Rating 5 Ulasan 0
Penjual :

Apotek Farma Medis

Berat Produk :

100 gram

Panjang Produk :

10 mm

Lebar Produk :

10 mm

Tinggi Produk :

10 mm

Manufaktur :

DEXA MEDICA

No. Registrasi Produk :

GKL9705023010A1

Kategori :
Obat-Obatan
Hipertensi
Obat Top Recommended
Keyword / Tag :
Hipertensi, Obat jantung, Gagal Jantung, Dexa, Captopril
Farma Medis
Download Farma Medis App
FARMA MEDIS
Alamat:
Teras Mahakam (sebelah hotel Gran Mahakam)
Jl. Mahakam No.8, RT.1/RW.7, Kramat Pela,
Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan,
Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12130
Kerjasama:
Daftar sebagau Merchan
Email :
bussiness.support@okeklinik.com
LAYANAN PELANGGAN
Email : help@okeklinik.com
KEAMANAN