PROSIC SIRUP 60 ML merupakan obat yang mengandung Ibuprofen. Obat ini digunakan untuk mengatasi demam, sakit kepala, sakit gigi, nyeri pada telinga, nyeri haid dan nyeri ringan lainnya.
Botol
Menurunkan demam dan mengurangi nyeri ringan sampai sedang dan nyeri pada sakit kepala, sakit tenggorokan, sakit gigi dan setelah operasi.
{Mengatasi demam, sakit kepala, sakit gigi, nyeri.}
{Dewasa : 3-4 kali sehari 10 ml , Anak-anak : 1-2 tahun : 3-4 kali sehari 2,5 ml. 3-7 tahun : 3-4 kali sehari 5 ml. 8 - 12 tahun : 3 - 4 kali sehari 10 ml.}
Per 5 mL : Ibuprofen 100 mg
Diminum sesuai dosis atau anjuran dari dokter.
Diminum setelah makan atau bersamaan dengan makanan
Hipersensitif, penderita asma, urtikaria, penyakit bawaan jantung dan gangguan fungsi ginjal.
sakit kepala, gugup, muntah, gangguan GI
Sebaiknya diberikan bersama makanan untuk menghindari nyeri perut, hati-hati penggunaan untuk anak <18 tahun, hati-hati penggunaan pada pasien usia lanjut, hati-hati penggunaan pada ibu menyusui, bila sakit berlanjut hubungi dokter.
Prosic Suspensi X 60 ml X 1'S
Terjual 0 | Rating 5 | Ulasan 0 |
1Pharma Official Store
100 gram
10 mm
10 mm
10 mm
Galenika
DTL0527804133A1